Gelar Monitoring DPSHP, Yulianto: Pastikan Hak Pilih Masyarakat yang Penuhi Syarat Bisa Tercover

    Gelar Monitoring DPSHP, Yulianto: Pastikan Hak Pilih Masyarakat yang Penuhi Syarat Bisa Tercover
    Gelar Monitoring DPSHP, Yulianto: Pastikan Hak Pilih Masyarakat yang Penuhi Syarat Bisa Tercover

    PANGKEP - Badan Pengawas Pemilihan Umum*_ - Jajaran Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan (Pangkep) terus mengawal proses penyusunan daftar pemilih di semua tingkatan, hal tersebut dilakukan guna memastikan hak pilih setiap warga negara yang memenuhi syarat bisa tercover menjelang pelaksanaan rapat pleno daftar pemilih sementara hasil perbaikan (DPSHP) di Tingkat Kecamatan.

    Hal tersebut diungkapkan oleh Koordinator Divisi Penanganan Pelanggaran dan Penyelesaian Sengketa (PPPS) Bawaslu Kabupaten Pangkep Yulianto Ardiwinata, saat melakukan monitoring pleno DPSHP tingkat PPK yang digelar di Kantor Camat Pangkajene (Rabu, 11/09/2024).

    “Saya kira keberadaan (Jajaran) Bawaslu kali ini, bagaimana memastikan hak pilih setiap warga negara itu tercover selama itu memenuhi syarat, adapun tahapan dalam penyusunan dan pemutakhiran (daftar pemilih) ini, harus betul – betul data yang disajikan itu memiliki validitas yang kongkret” ucap Yulianto.

    Lebih lanjut, ia berharap segala sesuatu yang tidak bersyarat supaya tidak tercover dalam daftar pemilih, begitupun juga sebaliknya berkaitan dengan pemilih yang bersyarat agar dipastikan untuk tercover di dalam daftar pemilih dalam rangka pemilihan tahun 2024 mendatang.

    Ia menambahkan, agar jajaran Pengawas Pemilihan di tingkat Kecamatan dapat menyiapkan data hasil pengawasannya untuk disandingkan dalam rapat pleno DPSHP.

    “Saya rasa, kesiapan teman – teman di dalam hal pelaksanaan rapat pleno daftar pemilih sementara hasil perbaikan ini, harus betul – betul menyandingkan data hasil pengawasan dengan data yang disajikan teman – teman di tingkat PPK” pungkasnya.

    Selain melakukan monitoring Pleno DPSHP di Kecamatan Pangkajene, Yulianto yang didampingi oleh Staf Sekretariat Bawaslu Kabupaten Pangkep bersama Personil pengamanan dari Polres Pangkep, juga melakukan monitoring di wilayah Kecamatan Segeri, Ma’rang dan Bungoro.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Kanit Binmas Polsek Liukang Tangaya Hadiri...

    Artikel Berikutnya

    Komunitas GPSS - HATI Turunkan 1000 Anggotanya...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Inovasi KANDAYYA dan WIN DIESEL Semen Tonasa Bersinar di Panggung Internasional
    TNI Ajak Masyarakat Nonton Film “Believe-The Ultimate Battle
    Kunker di Kodim 1421/ Pangkep, Danrem 141/ Toddopuli Kolonel ARM Budi Suharto Gelar Silaturahim
    Latihan Posko I Korem 141/Tp Tahun 2024 Resmi Ditutup
    HUT TNI ke- 77, Dandim 1421 Pangkep Letkol Inf Hengky Vantriardo Gelar Upacara Ziarah Kubur Nasional di TMP Mangilu
    Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada, Kapolsek Bungoro AKP Abdul Haris Bangun Sinergitas dengan PT Daya Cayo Asritama:
    Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada, Kapolsek Bungoro AKP Abdul Haris Bangun Sinergitas dengan PT Daya Cayo Asritama:
    Kunker di Kodim 1421/ Pangkep, Danrem 141/ Toddopuli Kolonel ARM Budi Suharto Gelar Silaturahim
    HYL Dkk Terbukti Korupsi Penggunaan Keuangan PDAM Kota Makassar, Majelis Hakim PN Makassar Jatuhkan Hukuman Penjara, Denda dan Uang Pengganti 
    Dukungan Pemerintah Percepatan, Babinsa Desa Bulu Cindea Lakukan Penertiban Penerimaan  BLT
    Antisipasi Potensi Gangguan Kamtibmas,  Personil Gabungan On Call Pleton Siaga Polres Pangkep Lakukan KRYD dan Patroli Preventif 
    Kapolsek Labakkang Iptu Aidil Akbar Beri Arahan Kamtibmas Kepada Siswa SMPN 1 Labakkang 
    Acara Anti Mager, Bupati Pangkep bersama Ketua PKK Nurlita Kunjungi Diva Bandeng Presto
    Sambut HUT Polisi Lalulintas ke-68, Kasat Lantas Polres Pangkep Iptu Jumadi Sasar  Warga di Perkampungan Beri  Bantuan Masyarakat Kurang Mampu
    Akibat Banjir Jalan Poros, Kasat Lantas Iptu Jumadi Bersama Anggota Sibuk dan Turun langsung Lakukan Pengaturan Lalulintas
    Peringati HUT TNI ke 79, Kodim 1421/Pangkep Kolaborasi Baznas Gelar Hasanuddin Peduli Anak Sekolah Wilayah Kodim 1421/Pkp Ta 2024

    Tags